Pameran “Exceptional Person” Wayan Redika, Bentara Budaya Bali


Merefleksikan capaian terkininya, perupa Wayan Redika menggelar pameran bertajuk “Exceptional Person”, menampilkan 20 karya seni lukis dan drawing seri potret, instalasi, serta sejumlah puisi yang dicetak secara khusus di atas tembaga. Pameran tunggal ini menghadirkan sosok tokoh-tokoh nasional dan internasional dalam beragam ekspresi rupa, bersifat naratif atau simbolis. Tautan antara riwayat dan jasa para tokoh … Continue reading

Filastine Loot Tour Bali 2013


Filastine adalah sebuah kolaborasi audio-visual yang membuat bentuk baru dari musik bass transnasional yang bertabrakan dengan frekuensi rendah dari dubstep dengan beat tinggi, suara, string akustik, dan lo-fi suara jalanan. Hasilnya … “Keren dan Mengagumkan … hibrida sehingga fasih mereka menentang pengelompokan.”-Pitchfork. Mereka adalah Grey Filastine, lahir di Amerika Serikat, tetapi menetap lama di Barcelona, … Continue reading

Bukit Campuhan, Ubud


  Bukit Campuhan terletak di Ubud, Bukit yang berada di tengah-tengah sungai yang mengapitnya menjadikan tempat ini memiliki pemandangan di luar biasanya. Tapi untuk mencapainya anda harus jalan kaki sekitar 1 – 2 kilometer, atau anda bisa menikmatinya dengan bersepeda gayung. Setidaknya anda siap dengan bekal minuman, karena diperlukan tenaka ekstra untuk menapaki tangga dan … Continue reading